Journal of Accounting, Management, Economics, and Business
Vol. 1 No. 2 (2023)

Studi Literatur: Analisis Kinerja Keuangan pada Perusahaan Menggunakan Literature Review

Tina Rosa (Unknown)
Sinang, Kartinah (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 May 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan . Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah literature review berdasarkan 10 artikel penelitian dengan topik kinerja keuangan pada perusahaan. Penelitian ini dilakukan untuk mengkaji dan menganalisa kinerja keuangan pada perusahaan. Alat ukur dan rasio apa saja yang digunakan penelitian sebelumnya dalam pengukuran kinerja keuangan pada perusahaan. Dari penelitian ini disimpulkan bahwa pada umumnya alat ukur yang digunakan untuk mengukur kinerja keuangan dari beberapa penelitian sebelumnya adalah menggunakan rasio keuangan. Dan rasio yang digunakan adalah rasio likuiditas, rasio profitablitas, rasio solvabilitas, dan rasio aktivitas. Dan menyarankan untuk riset selanjutnya dapat menjelaskan lebih detail mengenai alat ukur untuk mengukur kinerja keuangan selain rasio keuangan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

analysis

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

ANALYSIS: Accounting, Management, Economics, and Business invites academics and researchers who do original research in the fields of economics, management, Business and accounting, including but not limited to: Economics Monetary Economics, Finance, and Banking International Economics Public ...