Tujuan penelitian ini ialah untuk "Pengaruh Promosi dan Outlet Penjualan terhadap Peningkatan Pendapatan Kartu Perdana pada PT. XL Mitra Abadi Utama di Kota Makassar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan melakukan wawancara, kuesioner, dan studi keperpustakaan. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis dengan menggunakan regresi linier bergandaa. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa Berdasarkan hasil penelitian tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa variabel independen yang memiliki pengaruh dominan dan signifikan terhadap peningkatan pendapatan pada PT. XL Mitra Abadi Utama Makassar adalah promosi penjualan (X1) sesuai dengan nilai B yaitu 0.842, dengan demikian hipotesis kedua diterima yang berarti bahwa H0 ditolak dan H1 diterima yang menunjukkan bahwa penerapan promosi penjualan menentukan peningkatan pendapatan perusahaan atas penjualan kartu perdana XL
Copyrights © 2021