Sosio-Agri Papua : Publikasi Ilmu-Ilmu Sosial Ekonomi Pertanian
Vol 4 No 2 (2015): Desember

PERSEPSI DAN SIKAP PETANI DI DISTRIK PRAFI TERHADAP PERANAN PPL DI BPP PRAFI KABUPATEN MANOKWARI

Makmaker, Lowisa Betty (Unknown)
Sagrim, Mecky (Unknown)
Mamboai, Hans (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2015

Abstract

Penelitian ini bertujuan untukMengkaji peranan PPL yang didalamnya mencakup perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi serta mengkaji persepsi dan sikap petani menggenai peranan PPL tersebut. Penelitian ini dilaksanakan di WKBPP Distrik Prafi Kabupaten Manokwari, Pelaksanaan berlangsung kurang lebih satu bulan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan teknik survei. Subjek penelitian adalah para PPL yang bekerja pada BPP Prafi Manokwari, dan para petani yang merupakan kelompok sasaran kerja para PPL tersebut. Berdasarkan analisis data menunjukkan bahwa Kelembagaan pelaku utama dan pelaku usaha yang ada di Wilayah kerja BPP Prafi. Menetakan kondisi nyata kelembagaan yang ada di wialayah kerja balai meliputi : tingkat kemampuan manajemen, permodalan, skala usaha dan kemitraan yang dilakukan,serta menyusun rencana pemberdayaan dan penguatan kelembagaan.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

sap

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Sosio-Agri Papua : Publikasi Ilmu-Ilmu Sosial Ekonomi Pertanian published by Department of Social Economic Agriculture, Faculty of Agriculture, Universitas Papua, is a journal that contains scientific articles on the results of studies to improve scientific communication, understanding and ...