Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 3 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

Pengaruh Pemberian Reward Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV

Na`im Amanah (Universitas Hasyim Asy`ari)
Muhammad Nuruddin (Universitas Hasyim Asy`ari)



Article Info

Publish Date
15 Jul 2023

Abstract

Abstrak Rewardialah stimulus/perubahan tingkah laku seseorang dengan adanya pemberian perlakuan,Reward sangat membantu aktivitas belajar mengajar karena dapat menghasilkan keadaan kelas jadi tentram dan mengasyikan.Penelitianini merupakanpenelitiankuantitatif. Proses yang diterapkan dalam pengkajian ini adalah Pre-Eksperimental Design dengan desain “one group pretest postest. Populasi penelitian ini yaitusemuamuridkelasIV sebanyak15 siswa.ketentuan daripengkajianinibisaditarik simpulan bahwasannya : kemahiran murid sebelum digunakannya pemberian reward mencapaiangka 59,73 sedangkan sesudah menggunakanpemberianreward mencapai angka 84,00.Terdapat pencapaian sesudah belajar dengan menggunakan pemberian reward. Dalam hasil tersebut menyatakan bahwa adanya pengaruh pemberian reward pada nilai murid kelasIV .

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...