Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 4 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

Sistem Pakar Mengidentifikasi Penyakit pada Tanaman Cabai

Heri Sudibyo (Universitas Dharmas Indonesia)
M.Bahrul Ulum (Universitas Dharmas Indonesia)
Raimon Efendi (Universitas Dharmas Indonesia)



Article Info

Publish Date
14 Sep 2023

Abstract

Cabai merupakan komoditas sayuran yang banyak jumlahnya. Hal ini menarik perhatian karena nilai ekonominya yang cukup tinggi, dan dengan berkembangnya tingkat konsumsi serta banyaknya industri yang membutuhkan bahan baku cabai, permintaan cabai semakin meningkat setiap tahunnya. Tanaman ini merupakan salah satu yang dibutuhkan oleh setiap orang di Indonesia karena budaya masyarakat Indonesia sangat menyukai makanan pedas, tidak hanya didunia bisnis tetapi sudah masuk ke segala aspek kehidupan manusia baik itu bidang pendidikan, pemerintahan dan juga pertanian. Pemanfaatan teknologi sangat membantu dalam menyelesaikan pekerjaan dan pengambilan keputusan. Sistem pakar dapat merepresentasikan pengetahuan yang dimiliki oleh pakar/ahli kemudian dimasukkan kedalam komputersehingga akan menghasilkan komputer yang memiliki pengetahuan seperti pakar/ahli. Metode yang digunakan untuk perancangan sistem pakar ini adalah forward chaining yaitu suatu metode penalaran kedepan yang menjadikan fakta-fakta sebagai representasi pengetahuan untuk mendapatkan kesimpulan. Gejala-gejala peyakit yang ada pada tanaman kentang dikombinasikan dengan kaidah produksi IF-THEN yang terdiri dari premis dan konsekuen sehingga menghasilkan konklusi yang tepat.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...