Penelitian ini bertujuan untuk ada atau tidaknya peningkatan yang signifikan antara pemberian reward dan punishment terhadap motivasi belajar siswa pada pembelajaran IPS di SD Negeri 050641 Namotongan, Kecamatan Kutambaru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh yang signifikan antara pemberian reward and pusnishment terhadap motivasi belajar siswa kelas V SD Negeri 050641 Namotongan, Kecamatan Kutambaru dan seberapa besar sumbangan pengaruh pemberian reward and punishment terhadap motivasi belajar tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Populasi penelitian adalah siswa kelas V SD Negeri 050641 Namotongan, Kecamatan Kutambaru berjumlah 21 siswa. Teknik pengambilan Sampel Jenuh.. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode kuesioner (angket). Data Hasil Penelitian menunjukkan bahwa terdapa tpengaruh yang signifikan antara kedisiplinan belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V.
Copyrights © 2023