Bandung Conference Series: Communication Management
Vol. 3 No. 2 (2023): Bandung Conference Series: Communication Management

Strategi Akun Instagram Sebagai Media Informasi Bencana Alam Bagi Masyarakat

Nasywa Divany Larasati (Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Bandung)
Ike Junita Triwardhani (Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Bandung)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2023

Abstract

Abstract. Humans have a need for information and technology, therefore the development of the media becomes faster, changes occur to satisfy the needs of its users. Because technology is getting more advanced, now people looking for information can easily just open social media, for example, like Instagram. baleendah who uses social media Instagram as a forum for providing information to the public, Instagram account @info. baleendah provides information on natural disasters that occur around Baleendah, for example, such as floods. The purpose of this research is to find out the management of content on the Instagram @info account. baleendah, and to find out how the Instagram account @info. Because the media used by the Instagram account @info. baleendah, followers are very helpful and have fulfilled their needs in finding information about natural disasters, then the management is done correctly by utilizing Instagram features so that this information is conveyed to the public, and there is interaction through direct messages so that there is feedback from followers. Abstrak. Manusia memiliki kebutuhan akan informasi dan teknologi, oleh karena itu perkembangan media menjadi semakin cepat, perubahan terjadi demi memuaskan kebutuhan penggunanya. Karena teknologi sudah semakin maju, kini masyarakat mencari informasi bisa dengan mudah hanya dengan membuka media sosial contohnya seperti instagram. baleendah yang menggunakan media sosial instagram sebagai wadah untuk memberikan informasi kepada masyarakat, akun instagram @info. baleendah memberikan informasi bencana alam yang terjadi di sekitar Baleendah contohnya seperti bencana banjir. tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengelolaan konten pada akun instagram @info. baleendah, dan untuk mengetahui cara akun instagram @info. Karena media yang digunakan oleh akun instagram @info. baleendah, followers sangat terbantu dan sudah memenuhi kebutuhan dalam mencari informasi mengenai bencana alam, lalu pengelolaan yang dilakukan sudah tepat dengan memanfaatkan fitur-fitur instagram agar informasi tersebut tersampaikan kepada masyarakat, dan adanya interaksi melalui direct message agar adanya feedback dari para followers.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

BCSCM

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Bandung Conference Series: Communication Management (BCSCM) menerbitkan artikel penelitian akademik tentang kajian teoritis dan terapan serta berfokus pada Manajemen Komunikasi dengan ruang lingkup diantaranya adalah Awareness, Brand equity, Brand Image, Connecting Community Building, Content ...