JURNAL EMBA : JURNAL RISET EKONOMI, MANAJEMEN, BISNIS DAN AKUNTANSI
Vol. 11 No. 3 (2023): JE. VOL. 11 No. 3

REAKSI PASAR MODAL NEGARA-NEGARA AMERIKA DAN INGGRIS ATAS PERANG RUSIA UKRAINA

Ivana Kuron (Universitas Sam Ratulangi)
Joubert B Maramis (Unknown)
Merlyn Mourah Karuntu (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jul 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis reaksi signifikan market return, abnormal return, frekuensi perdagangan, kapitalisasi pasar harian sebelum dan sementara perang rusia ukraina di pasar modal amerika dan inggris. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Sumber data yang digunakan adalah data market return, abnormal market return, frekuensi perdagangan dan kapitalisasi pasar harian dengan rasio data diambil pada tanggal 25 januari sampai 22 April 2022. Sumber data dalam penelitian ini diambil pada 2 pasar modal di 2 negara Amerika dan Inggris yang termasuk di bagian Nato. Penelitian ini menggunakan uji beda dua sampel berpasangan. Berdasarkan Hasil Penelitian diketahui bahwa: uji beda Market Return USA dan Inggris tidak berpengaruh signifikan terhadap perang rusia ukraina, Hasil pengujian hipotesis yang sudah dilakukan reaksi Abnormal Return USA dan inggris tidak berpengaruh signifikan terhadap perang rusia ukraina, Hasil pengujian menunjukkan bahwa Frekuensi Perdagangan tidak berpengaruh signifikan terhadap perang rusia ukraina, Hasil pengujian menunjukkan Kapitalisasi Pasar Harian berpengaruh signifikan terhadap perang rusia ukraina Kata Kunci: reaksi pasar modal, market return, abnormal return, frekuensi perdagangan, kapitalasasi pasar harian

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

emba

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal EMBA merupakan terbitan berkala sebagai sarana untuk menyebarluaskan hasil penelitian dan ilmu pengetahuan dibidang ekonomi. Diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Univeristas Sam Ratulangi Manado. Jurnal ini diterbitkan 4 kali setahun, sejak tahun 2012. Setiap artikel direview oleh ...