Sosietas: Jurnal Pendidikan Sosiologi
Vol 13, No 1 (2023): Sosietas : Jurnal Pendidikan Sosiologi

Representasi Ruang dalam RTH Taman Singha Merjosari di Masyarakat Perkotaan Malang

Pradini, Aufa Ema (Unknown)
Shamara, Devina (Unknown)
Vindiyani, Bunga Septian (Unknown)
Rohmaddani, Edowardo Reyhan (Unknown)
Rahayu, Dyah Yuana Finca (Unknown)
Ula, Dinar Ifa Datul (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jul 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kegiatan apa yang dilakukan oleh masyarakat dan mengetahui pendapat masyarakat mengenai fasilitas ruang terbuka publik di taman Singha Merjosari, Kecamatan Lowokwaru, Malang. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi fenomenologi untuk menganalisis pemanfaatan ruang terbuka di Taman Singha Merjosari bagi masyarakat umum. Teori yang digunakan adalah teori tata ruang Henry Lefebvre sebagai acuan pemanfaatan ruang terbuka hijau di Taman Singha Merjosari. Hasil dari penelitian ini adalah banyak masyarakat yang memanfaatkan ruang terbuka hijau untuk berbagai kegiatan dan terdapat beberapa fasilitas yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat umum. Namun, kehadiran Covid-19 mengakibatkan Taman Singha Merjosari menjadi sepi pengunjung dan berbagai fasilitas juga menjadi kurang terawat dan juga rusak karena jarang digunakan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sosietas

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences Other

Description

The objective of SOSIETAS is to publish outstanding and original articles which advance the theoretical understanding of and promote and report empirical research about the widest range of sociological topics. The journal encourages, and welcomes, submission of papers which report findings using ...