Jurnal Ilmu Sosial dan Politik (JISPOL)
Vol. 3 No. 1 (2023): Edisi Juni 2023

Suatu Kajian Tentang Kepuasan Masyarakat Terhadap Pelayanan Publik Berdasarkan UU No. 25 Tahun 2009

prima degodona (Universitas HKBP Nommensen)
Briska Julianti Gulo (Mahasiswa Prodi Administrasi Publik UHN)
Lasmina Kajol Simanjorang (Mahasiswa Prodi Administrasi Bisnis UHN)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Penelitian ini bersifat deskriptif kuantitatif dengan tujuan untuk mengukur signifikan pengaruh pelayanan publik terhadap kepuasan masyarakat. Penelitian ini merupakan penelitian survei dengan analisa regresi linear berganda dengan masalah yang dirumuskan adalah hipotesa. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa variabel prosedur pelayanan, persyaratan, kejelasan petugas, kedisplinan, kemampuan petugas, kecepatan pelayanan, Kesopanan dan keramahan petugas, dan kenyamanan pelayanan secara bersama-sama mempunyai hubungan yang kuat terhadap pelayanan publik. Hasil uji hipotesa menunjukkan bahwa H1 diterima artinya adanya pengaruh secara parsial dari variabel kepuasan masyarakat yaitu prosedur pelayanan, persyaratan, kejelasan petugas, kedisplinan, kemampuan petugas, kecepatan pelayanan, Kesopanan dan keramahan petugas, dan kenyamanan pelayanan terhadap pelayanan publik. Hasil uji F menunjukkan bahwa H1 diterima artinya bahwa variabel kepuasan masyarakat dipengaruhi dan signifikan terhadap pelayanan publik dan variabel prosedur pelayanan, persyaratan, kejelasan petugas, kedisplinan, kemampuan petugas, kecepatan pelayanan, Kesopanan dan keramahan petugas, dan kenyamanan pelayanan berpengaruh secara serentak terhadap pelayanan publik.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sosialpolitik

Publisher

Subject

Humanities

Description

Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (JISPOL) adalah Jurnal tinjauan sejawat (peer-reviewed) yang diterbitkan oleh fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas HKBP Nommensen. Jurnal ini akan berisikan berbagai artikel ilmiah dari para akademisi, peneliti dan atau praktisi yang membahas temuan ...