Intelektualita
Vol 12, No 1 (2023): Jurnal Intelektualita: Journal Education Sciences and Teacher Training

KOMPETENSI SOFT SKILL KEPEMIMPINAN LEMBAGA PENJAMINAN MUTU UIN AR-RANIRY DALAM PENGEMBANGAN KREATIVITAS SUMBER DAYA MANUSIA

Indah Oktana (UIN Ar-Raniry Banda Aceh)
Nadiatul Husna (UIN Ar-Raniry Banda Aceh)
iis marsithah (iis.umuslim2@gmail.com)
Sri Mutia (UIN Ar-Raniry Banda Aceh)



Article Info

Publish Date
29 Jul 2023

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis kompetensi kepemimpinan LPM UIN Ar-Raniry dalam pengembangan sumber daya manusia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, data dikumpulkan melalui observasi partisipan, dokumentasi dan wawancara mendalam, analisis data dilakukan dengan model tematik. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa proses pengembangan sumber daya manusia dalam lingkungan LPM UIN Ar-Raniry dilakukan melalui tahapan pelatihan dan Pendidikan. Kompetensinya adalah memiliki gaya komunikasi yang efektif, serta memiliki kompetensi soft skill meliputi kemampuan berkomunikasi, memiliki hubungan yang baik, memberi motivasi, mampu memecahkan masalah. Inisiatif, kerja sama tim dan pemberdayaan. Dan kompetensi hard skil terdiri: teknologi computer dan analisis data serta kreativitas SDM dalam bekerja. Dua kompetensi tersebut digunakan oleh kepala LPM dalam mengembangkan SDM meliputi: pelatihan dan pendidikan

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

intel

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Intelektualita adalah jurnal berkala ilmiah yang berbasis open-accass yang memuat hasil-hasil penelitian, book review dalam bidang kajian Pendidikan, Manajemen Pendidikan, Supervisi, Kepemimpinan dan Psikologi. Jurnal intelektualita diterbitkan oleh Prodi Manajemen Pendidikan Islam Fakultas ...