JURNAL MANAJEMEN
Vol 15, No 1 (2023): Maret

Strategi komunikasi panitia sebelas dalam sosialisasi PILKADES di masa pandemic covid 19

Muhamad Reza Prasetya (Unknown)
Fardiah Oktariani Lubis (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Luluatu Nayiroh (Universitas Singaperbangsa Karawang)



Article Info

Publish Date
03 Mar 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi dalam penyelenggaran sosialisasi pilkades di desa Waringinkarya Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan jenis pendekatan studi kasus dan teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Plan, Do, Check, Act (PDCA) walter Shewhart. Adapun hasil dari penelitian ini bahwa sosialisasi yang dilakukan dari tahap perencanaan sudah berjalan berdasarkan acuan kebijakan yang dikeluarkan oleh pemerintah karawang walaupun pada pada faktanya ada pelanggaran terkait penggunaan protokol Kesehatan pada saat pelaksanaan sosialisasi dan pemungutan suara, namun hal itu ditindaklanjuti oleh panitita penyelenggara  dengan memodifikasi masalah dan proses pelaksanaan pilkades berjalan dengan lancar dan sukses tanpa adanya ekses.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JURNALMANAJEMEN

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Other

Description

JURNAL MANAJEMEN is a scientific journal in the field of management published twice a year (in January & July). ...