Prosiding University Research Colloquium
Proceeding of The 10th University Research Colloquium 2019: Bidang Sosial Ekonomi dan Psikologi

ANALISIS DAMPAK REVITALISASI TERMINAL TIRTONADI TERHADAP PENDAPATAN PEDAGANG KIOS TERMINAL TIRTONADI

Siti Fatimah Nurhayati (Universitas Muhammadiyah Surakarta)
Riska Amalia (Universitas Muhammadiyah Surakarta)



Article Info

Publish Date
21 Oct 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaanpendapatan pedagang sebelum dan sesudah adanya revitalisasiterminal serta menganalisis pengaruh modal awal, jam kerja,tenaga kerja, pengalaman, dan lokasi kios terhadap pendapatanpedagang kios di terminal Tirtonadi Surakarta. Populasinyaterdiri dari 155 pedagang, diambil sampel sejumlah 67responden. Data yang digunakan merupakan data primer.Penelitiian ini menggunakan metode uji Paired sample T-testdan analisis regresi linier berganda metode ordinary leastsquare. Hasil paired sampel T test diketahui bahwa terdapatperbedaan pendapatan pedagang kios di terminal Tirtonadi yangsignifikan antara sebelum dan sesudah adanya revitalisasiterminal pada ? = 0,01, yaitu pendapatan pedagang kios turundibanding sebelum revitalisasi antara Rp. 20.000,00 sampai Rp.3.900.000,00. Hasil analisis regresi menunjukkan bahwa (1)data berdistribusi normal (2) model berbentuk linier (3) Hasil ujiasumsi klasik menunjukkan bahwa tidak terdapat masalahmultikolinieritas, heteroskedastisitas dan otokorelasi (4) Hasiluji t diketahui bahwa variabel tenaga kerja, pengalaman danlokasi kios berpengaruh signifikan terhadap pendapatanpedagang kios sedangkan variabel modal awal dan jam kerjatidak berpengaruh signifikan terhadap pendapatan pedagang (5)Hasil uji F menunjukkan model yang dipakai eksis (6) koefisiendeterminasi sebesar 0,32,91 yang berarti bahwa 32,91% variasipendapatan pedagang kios dapat dijelaskan oleh variabel modalawal, jam kerja, tenaga kerja, pengalaman, dan lokasi kios,sedangkan sisanya (67,09%) dijelaskan oleh variabel-variabelbebas lain yang tidak dimasukkan dalam model.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

proceeding

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology

Description

University Research Colloquium (URECOL) merupakan forum seminar nasional yang memberikan kesempatan untuk diseminasi, diskusi, dan mendapatkan follow up atas luaran penelitian maupun pengabdian kepada ...