Tujuan penelitian ini untuk untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan dan lingkungan kerja terhadap peningkatan motivasi kerja pegawai dan untuk mengetahui variabel yang lebih berpengaruh terhadap semangat kerja pegawai pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata kabupaten Bulungan. Berdasarkan perhitungan korelasi bahwa variabel kepemimpinan memiliki hubungan yang sedang terhadap semangat kerja pegawai pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata kabupaten Bulungan.
Copyrights © 2022