Ta'diban: Journal of Islamic Education
Vol 2 No 2 (2022): Januari - Juni

Pengembangan Strategi Storytelling pada Pembelajaran Tematik

Sari Mahwati Hasibuan (STIT Hidayatullah Batam)



Article Info

Publish Date
08 Feb 2023

Abstract

Dari data yang telah ditinjau oleh penulis, bisa diketahui bahwa saat ini belum banyak terjadinya kolaborasi antara strategi storytelling dan permainan pembelajaran terkhusus pada pelajaran tematik dikelas rendah. Dikarenakan kelas rendah masih besar persentasi bermainnya disbanding dengan belajarnya, maka dari itu penulis memilih mengembangkan srategi pembelajaran yakni storytelling dengan permainan pembelajaran yakni Catch Trap. Dan dari peninjauan penulis bahwa strategi storytelling telah mampu meningkatkan persentasi angka pada pembelajaran tematik dikelas rendah. Maka menurut pendapat penulis strategi ini akan memiliki pengaruh dengan angka persentasi yang sangat tinggi ketika disandingkan dengan permainan Catch Trap tersebut.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

tadibanjournals

Publisher

Subject

Religion Education Mathematics Social Sciences Other

Description

Jurnal Ta’diban: Journal of Islamic Education adalah Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah yang fokus pada pendidikan anak dari berbagai aspek dan perspektif. Jurnal ini berisi tulisan tentang gagasan konseptual, kajian dan penerapan teori, penulisan praktis dan hasil penelitian ...