Exact Paper In Compilation (EPIC)
Vol. 5 No. 3 (2023): Agustus 2023

Model Design and Implementation of Laboratory Information System in Public University

Darmanto, Irzaldi Adi (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jul 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membuat model sistem informasi peminjaman ruang, peralatan laboratorium, dan bahan di universitas. Tujuan utamanya adalah untuk menyediakan informasi yang akurat, cepat, dan tepat. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan melakukan wawancara dengan sumber-sumber yang telah ditentukan. Hasil yang telah dicapai menunjukkan bahwa keberadaan situs web laboratorium ini memudahkan proses bisnis yang sudah ada dengan ketersediaan dan pengungkapan informasi. Agar dapat digunakan secara optimal, diharapkan agar dapat dikembangkan kembali sesuai dengan kebutuhan laboratorium di masa depan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

epic

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Engineering Environmental Science

Description

Exact Papers In Compilation (EPIC) merupakan jurnal open-access dan diterbitkan dalam Bahasa Indonesia. Jurnal ini dimaksudkan untuk menyebarkan hasil-hasil penelitian dalam bidang sains dan teknologi. Artikel yang dikirimkan harus asli, ilmiah, dan ditulis dengan baik. Jurnal ini diterbitkan 4 ...