Muqaddimah: Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi dan Bisnis
Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi dan Bisnis

ANALISIS SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PENERIMAAN KAS PADA PENGENDALIAN INTERN (STUDI KASUS PADA SUMBER JAYA MOTOR)

Anggun Veby Saftriana (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2022

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui penerapan sistem informasi akuntansi penjualan dan pembelian yang dilakukan oleh Sumber jaya motor Bojonegoro dalam usaha untuk membantu Sumber jaya motor Bojonegoro meningkatkan pengendalian intern. Penelitian ini dilakukan dengan metode deskriptif. Dalam penelitian ini sumber jaya motor Bojonegoro masih ada kelemahan dalam sistem penerimaan kas dan penjualan. Diantaranya fungsi kas dan fungsi akuntansi belum ada pemisahan. Sehingga masih ada ke tidak merataan dalam pembagian tugas. Peneliti menyarankan untuk pemisahan fungsi kas dari fungsi akuntansi. Sehingga fungsi kas hanya menerima pembayaran dari nasabah dan menyimpannya di bank. Sedangkan pegawai lainnya melakukan pencatatan dengan menambah pegawai baru khusus untuk pencatatan dan pembukuan atau menyerahkannya kepada koordinator administrasi dan keuangan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

MUQADDIMAH

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Kajian-kajian tersebut diharapkan dapat memperkaya khasanah keilmuan di bidang manajemen dan bisnis sehingga dapat menjadi salah satu referensi bagi para akademisi, pemangku kepentingan dan masyarakat luas. Manajemen SDM Keuangan Akutansi Ekonomi ...