Journal of Community Empowerment
Vol. 1 No. 2 (2023): Inovasi Pendidikan, Kesehatan, dan Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Teknologi d

Perspektif Saintifik, Estetik, dan Komersial Awetan Tumbuhan Untuk Pengayaan Koleksi Sekolah dan Peserta Didik di SMP IT Generasi Rabbani Kota Bengkulu

Riandini, Evelyn (Unknown)
Supriati, Rochmah (Unknown)
Astuti, Sri (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2023

Abstract

Perspektif saintifik, yaitu pendekatan menggunakan langkah-langkan serta kaidah ilmiah dalam proses pembelajaran. Sumber ilmu dan informasi bisa ditemukan dimana saja terutama di alam, berbagai sumber ilmu dan kreativitas pada tumbuhan dapat dijadikan prepektif saintifik bagi siswa. Tumbuhan memiliki teknik pengelolaan awetan sebgai sumber belajar serta kreativitas bagi siswa. Banyaknya tumbuhan berbunga di sekitar perkarangan menjadi potensi dalam membuat pemanfaatan produk kreatif dengan menggunakan awetan tumbuhan. Diharapkan dengan adanya pelatihan pemanfaatan tanaman perkarangan, hias dan budidaya menjadi produk kreatif bernilai seni dan ekonomis dapat meningkatkan keterampilan siswa dan peserta didik sebagai upaya alternatif peningkatan pendapatan. Tujuan pengabdian kegiatan pemanfaatan tumbuhan sekitar sekolah dalam pembuatan awetan tumbuhan untuk media kreativitas tumbuhan (botani). Kegiatan ini dapat diaplikasikan sebagai media pada materi keanekaragaman tumbuhan dan dimanfaatkan sebagai kegiatan wirausaha berbasis biologi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jacom

Publisher

Subject

Arts Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science

Description

Journal of Community Empowerment (JCOM) is a community service journal managed by the Bachelor of Non-Formal Education Study Program, Faculty of Teacher Training and Education, University of Bengkulu, which contains scientific articles from various disciplines, adopted in various community service ...