Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi)
Vol. 7 No. 2 (2023): PROSIDING SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI TAHUN 2023

Perencanaan Kontruksi Penghalus Pada Mesin Pengupas Kulit Kacang Tanah Kapasitas 5 Kg/Jam

Sihadiansyah, Catur (Unknown)
Ilham, Muslimin (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Jul 2023

Abstract

Mesin ini diharapkan dapat membantu proses pengupasan dan sekaligus penghalusankulit kacang tanah, sehingga dapat meningkatkan efisiensi produksi. Tahapan pembuatan mesin penghalus pada mesin pengupas kulit kacang tanah terdiri dari analisis kebutuhan, perancangan konsep produk bertujuan menghasilkan alternatif konsep produk, setelah konsep produk didapatkan maka langkah selanjutnya adalah merancang produk yang merupakan pengembangan konsep produk berupa gambar skets menjadi benda teknik. Spesifikasi mesin penghalus kulit kacang tanah yaitu berkapasitas 5 kg/jam. perancangan ini juga bertujuan untuk meningkatkan kualitas produk yang dihasilkan. Menggunakan motor dengan daya 0,5 Hp dan menggunakan pulley berdiameter 140 mm, 70 mm. dengan hasil tersebut didapatkan hasil keluaran 3075 Rpm untuk penghalusa kulit kacang.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

inotek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics Mechanical Engineering Transportation

Description

Teknologi saat berkembang sangat cepat selama beberapa tahun terakir ini. Perkembangan teknologi tersebut merupakan salah satu dampak dari peningkatan inovasi dalam bidang teknologi. Ide-ide dan produk baru selalu ada untuk membantu kemingkatkan kualitas kehidpan manusia. Dalam rangka mendukung ...