PMKP Kupang merupakan pabrik pembuatan minyak kayu putih yang telahberoperasi di Kabupaten Mojokerto dan dimiliki oleh Perum Perhutani. Dalammelakukan pekerjaannya pegawai produksi mendapatkan tekanan yang cukup tinggisehingga beban kerja mental pegawai meningkat. Oleh karena itu perlu dilakukananalisis reksiko beban kerja mental yang dialami oleh pegawai dan faktor yangmempengaruhinya. Sehingga PMKP Kupang dapat menentukan langkah yang tepatuntuk memperbaiki hal tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalahNASA-TLX yang merupakan metode untuk mengetahui seberapa besar beban kerjamental. Dari hasil perhitungan NASA-TLX didapatkan nilai beban kerja seluruhpegawai sebessar 80,6 (sangat tinggi) dengan indicator beban kerja mental terbesar pada PMKP Kupang adalah faktor Tingkat Usaha (TU) sebesar 270.
Copyrights © 2022