JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah
Vol 8, No 4 (2023): Agustus, Social Religious, History of low, Social Econmic and Humanities

Strategi Koperasi dalam Mengembangkan Usaha Sembako (Studi Kasus di Koperasi Tajir Deli Sejahtera) Kelurahan Tanjung Mulia Hilir)

Lubis, Tiara Rahmadhani (Unknown)
Perkasa, Rypho Delzy (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Aug 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan strategi koperasi untuk membangun usaha sembako, untuk menggambarkan strategi pengembangan usaha sembako di Koperasi Tajir Deli Sejahtera. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, yang berarti peneliti melakukan penelitian secara langsung berada di lapangan. Selain itu, strategi dasar pengembangan koperasi sembako menggunakan teknik pengindeksan data. Hal ini ditunjukkan dari hasil penelitian Strategi koperasi dalam Mengembangkan Usaha Sembako pada Koperasi Tajir Deli Sejahtera merupakan koperasi yang cukup maju perkembangannya. Dilihat dari strategi yang diterapkan oleh Koperasi Tajir Deli Sejahtera, strategi yang digunakan dalam pengembangan usaha sembako biasanya adalah beberapa jenis strategi pertumbuhan intensif.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sejarah

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences

Description

The journal publishes writings on (1) History Education; (2) History of Education; (3) Social Sciences; (4) Social Sciences Education; (5) Sociology Education; (6) Economi; (7) Social Economi; (8) Law, (9) History of Military; (10) Philosophy of History; (11) Historiography; (12) Humanities; (13) ...