JAAMTER : Jurnal Audit Akuntansi Manajemen Terintegrasi
Vol. 1 No. 3 (2023): JAAMTER - SEPTEMBER

Meningkatkan Kinerja Karyawan dengan Kecerdasan Emosional dan Kemampuan Kerja di Kota Dumai

Sosiady, Mulia (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2023

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan pada Perushaaan Kontraktor dan Suplayer di Kota Dumai yang kinerja karyawannya kurang baik karena banyak perkejaan yang tidak diselesaikan sesuai dengan yang diberikan oleh perusahaan Tujuan Penelitian ini melihat apakah Kinerja di Perusahaan ini dipengaruhi oleh Kecerdasan Emosional dan Kemampuan Kerja, Jumlah Sampel dalam Penelitian ini sebanyak 59 Orang Karyawan Perusahaan di Kota Dumai menggunakan Metode Sensus dimana Seluruh Karyawan dijadikan Sampel Penelitian , Metode Pengumpulan Data menggunakan Kuesioner dan Intervieew kepada Pimpinan Perusahaan di Kota Dumai, Teknik Analisis Data menggunakan Analisis Deskriptif Kuantitatif , Hasil dalam Penelitian ini Nilai korelasi (R) yang dihasilkan adalah sebesar 0,812. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang sangat kuat antara variabel independen terhadap variabel dependen. Sedangkan nilai R Square sebesar 0,659. Hal ini menunjukkan bahwa variabel Kecerdasan Emosional dan Kemampuan Kerja secara keseluruhan memberikan pengaruh sebesar 65,9% terhadap variabel Kinerja, Sedangkan sisanya sebesar 34,1% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam Penelitiian ini.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jaamter

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

JAAMTER : Jurnal Audit Akuntansi Manajemen Terintegrasi is a peer-referenced open access journal that has been established for the dissemination of cutting-edge knowledge in Islamic integrated auditing, accounting and management. This journal is published four times a year (March, June, September ...