Praktek magang ini bertujuan untuk mengetahui Proses Pasca Panen Kopi khususnya pada proses Roasting di Kampong Kopi Bawakaraeng.pelaksanaan magang pada tanggal 11 November 2021 sampai dengan 11 Januari 2022 di Kampong Kopi bawakaraeng.Metode magang yang digunakan adalah Observasi,Wawancara,Praktek Langsung,dan Pelatihan.Kampong Kopi Bawakaraeng merupakan tempat Wisata Edukasi kopi di Sulawesi Selatan dan menjadi tempat perkumpulan kopi pasca panen yang berada dikawasan gunung bawakaraeng meliputi lima Kabupaten yaitu Gowa,Sinjai,Bulukumba,Jeneponto,dan Bantaeng.
Copyrights © 2023