SWARNA
Vol. 2 No. 8 (2023): SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Agustus 2023

PENDAMPINGAN PENYUSUNAN KURIKULUM OPERASIONAL MADRASAH DI MIS NAHDLATUL ULAMA

Istiyati Mahmudah (IAIN Palangka Raya)



Article Info

Publish Date
18 Aug 2023

Abstract

Kurikulum merdeka merupakan sebuah kebijakan baru yang dicetuskan oleh menteri pendidikan. Madrasah harus siap menghadapi perubahan. menyikapi perubahan tersebut, maka madrasah perlu mendapatkan pengetahuan terkait kurikulum merdeka dan penyusunan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM) yang sejalan dengan tujuan pendidikan nasional. MIS Nahdlatul Ulama Kota Palangka Raya adalah salah satu madrasah yang akan mengimplementasikan kurikulum merdeka. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah untuk memberikan pendampingan penyusunan kurikulum operasional madrasah. Hasil kegiatan adalah bertambahnya pengetahuan pihak sekolah terkait kurikulum merdeka dan tersusunnya kurikulum operasional madrasah (KOM).

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

swarna

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is a journal that is a scientific forum for community service, with the online registered number E-ISSN 2963-184X. This multidisciplinary scientific journal in the field of community service is published by Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada ...