Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Vol. 4 No. 5 (2023): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)

Pengaruh Pengawasan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Gudang Ban Bridgeston Di CV. Santosa Bandung

Doni Fajriansyah Rusmana (Politeknik Piksi Ganesha)
Eki Dudi Darmawan (Politeknik Piksi Ganesha)



Article Info

Publish Date
11 Oct 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengawasan dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan di Gudang Ban Bridgestone CV Santosa Bandung. Penelitian yang dilakukan bersifat kuantitatif. Populasi penelitian berjumlah 32 yang merupakan karyawan dari CV Santosa Bandung, Jumlah sampel yang di peroleh adalah 32 orang, dengan tigkat kepercayaan 95%. Metode pengumpulan data yang di lakukan pada penelitian ini yaitu kuesioner. Pengujian data sampel menggunakan SPSS V25. Metode analaisis yang di gunakan yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji F dan uji T. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa H3 diterima yang artinya secara simultan terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara pengawasab dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Pengawasan secara parsial tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan yang artinya H1 ditolak. Dan disiplin kerja secara parsial memiliki pengaruh terhadap kinerja karyawan yang artinya H2 diterima.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

msej

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) is published by Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI) as an information and communication media for practitioners, researchers and academics who are interested in the field of management (Finance, Human Resource, ...