Ekosiana : Jurnal Ekonomi Syariah
Vol. 10 No. 2 (2023): EKOSIANA : JURNAL EKONOMI SYARIAH

Pelaksanaan Inovasi Produk Halal

Mohammad Habibi (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Oct 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengembangkan produk pangan yang dapat dilihat dari komponen-komponen sistem produk pangan, yaitu produksi dan juga distribusi. Hasil dari penelitina dalam mengembangkan suatu produk halal maka perlu dilakukan 3 hal ini, yaitu: Pertama, halal logistic untuk memastikan produk halal tidak terkontaminasi produk non halal pada saat proses distribusi oleh produsen. Kedua, sertifikasi halal yaitu proses sertifikasi terhadap produk atau jasa sesuai dengan ketentuan syariah Islam dan terhindar dari dari yang diharamkan oleh Allah. Ketiga, halal verification yaitu melakukan edukasi terhadap konsumen tentang pentingnya mengkonsumsi produk halal.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ekosiana

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

EKOSIANA: Jurnal Ekonomi Syariah is a Journal that is published twice a year in the months of March and September. This journal has been indexed on Google Scholar. The aim of this journal is to promote a principled approach to research on Sharia Economy-related concerns by encouraging enquiry into ...