Jurnal Minfo Polgan (JMP)
Vol. 12 No. 2 (2023): Artikel Penelitian 2023

Dampak Brand Awareness dalam Meningkatkan Kepuasan Pelanggan : Studi Kasus Ayam Geprek Sako

Muhammad Amir Anshori (Universitas Muhammadiyah Karanganyar)



Article Info

Publish Date
03 Nov 2023

Abstract

Keputusan yang diambil konsumen menjadi dasar dalam melihat persepsi pasar dalam memberi produk pasar saat ini bersifat lebih dinamis dengan semakin banyaknya penawaran produk dengan siklus hidup produk yang pendek. Hal ini disebabkan oleh perubahan tercepat dalam bidang inovasi produk di seluruh dunia dengan munculnya teknologi canggih. Ketika pilihan pelanggan semakin luas, kesadaran merek di kalangan konsumen semakin meningkat dan dampaknya terhadap kepuasan pelanggan dapat diukur dengan lebih akurat. Penelitian ini melihat dampak brand awareness terhadap kepuasan pelanggan. Penelitian ini dilakukan di ayam geprek sako dengan sampel sebanyak 211 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat brand awarness memiliki dampak signifikan terhadap kepuasan pelanggan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jmp

Publisher

Subject

Computer Science & IT Library & Information Science Mathematics Social Sciences

Description

Jurnal Minfo Polgan (JMP) merupakan jurnal nasional yang diterbitkan oleh Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Ganesha Medan terbit berkala (satu tahun dua kali yaitu Maret dan September) dengan tujuan untuk menyebarluaskan hasil riset bidang teknologi dan informasi kepada para akademisi, ...