Journal of Economic, Business and Engineering (JEBE)
Vol 5 No 1 (2023): Oktober

PENGARUH CITRA MEREK DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SKINCARE SOMETHINC (STUDI KASUS KASUS MAHASISWA JURUSAN ADMINISTRASI NIAGA POLITEKNIK NEGERI MEDAN)

Anathasya Wira Gusti Rani Sipahutar (Politeknik Negeri Medan)
Enda Yunita Surbakti (Politeknik Negeri Medan)
Annalisa Sonaria Hasibuan (Politeknik Negeri Medan)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Citra Merek dan Kualitas Produk terhadap keputusan pembelian produk Skincare Somethinc. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah mahasiswa Politeknik Negeri Medan. Adapun jumlah responden terdiri dari 100 orang, dengan teknik pengambilan sampel random sampling dan penentuan sampel menggunakan rumus slovin. Metode analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji validitas, uji realibilitas, uji normalitas, uji Multikolinearitas, uji Heteroskedastisitas, uji regresi linear berganda, uji signifikan (uji t dan uji f) dan uji determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Citra Merek dan Kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian produk Skincare Somethinc baik secara parsial maupun simultan. Hasil penelitian menunjukan bahwa variable Citra Merek dan Kualitas Produk mempengaruhi keputusan pembelian sebesar sebesar 26,9%, sedangkan sisanya sebesar 73,1% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diketahui dalam penelitian ini.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jebe

Publisher

Subject

Automotive Engineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Engineering Mechanical Engineering

Description

Journal of Economic, Business and Engineering merupakan Jurnal publikasi karya ilmiah hasil penelitian/ Skripsi/ Tesis/ Disertasi mahasiswa di bidang Ekonomi, Bisnis, dan Teknik. Journal of Economic, Business and Engineering terbit 2 (dua) kali dalam setahun, yaitu bulan Oktober dan ...