JURNAL ILMU MANAJEMEN SABURAI (JIMS)
Vol 9, No 2 (2023): JURNAL ILMU MANAJEMEN SABURAI (JIMS)

PENGARUH MANAJEMEN KEBERAGAMAN TERHADAP PSYCHOLOGICAL WELL – BEING DALAM MENINGKATKAN KEPUASAN KERJA

Setyawan, Agustinus (Unknown)
Christini, Julia (Unknown)
Sandra, Novi (Unknown)
Clarissa, Felicia (Unknown)
Vivianti, Weni (Unknown)
Tina, Tina (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Oct 2023

Abstract

Manajemen keragaman yang diterapkan oleh perusahaan, masih menciptakan konflik dari dalam maupun luar lingkungan perusahaan.Sehingga peneliti ingin mengetahui manajemen kerabahaman terhadap psychological dalam meningkatkan kepuasan kerja pada perusahaan. Metode penelitian yang digunakan metode penelitian kuantitatif, didukung dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dan memberikan kuesioner kepada karyawan perusahaan. Setelah berkumpul data yang diinginkan peneeliti akan melangsungkan analisis data. Hasil yang diharapkan oleh peneliti adalah manajemen keragaman berpengaruh kepada psychological well-being dalam meningkatkan kepuasan kerja. Disamping itu manajemen keragaman menjadi solusi permasalahan dari perusahaan yang masih memilih karyawannya berdasarkan apa yang diinginkan perusahaan, karena dengan adanya keragaman ini bisa memberikan warna yang baru dalam pencapaian dari perusahaan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIMS

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

The publication of the Saburai Management Science Journal (JIMS) is aimed at - Encouraging the development - ...