Learning Community : Jurnal Pendidikan Luar Sekolah
Vol 7 No 2 (2023): Learning Community: Jurnal Pendidikan Luar Sekolah

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN KESETARAAN DI KABUPATEN BANYUWANGI PROVINSI JAWA TIMUR

Aldy Darmanto (University of Jember)



Article Info

Publish Date
11 Oct 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan bagaimana kebijakan pendidikan kesetaraan diimplementasikan di Kabupaten Banyuwangi. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menjelaskan bahwa implementasi kebijakan pendidikan sudah berjalan baik melalui beberapa tahapan yakni 1) Forum Group Discussion, 2) Sosialisasi, 3) Pola Rekrutmen, 4) Pelaksanaan, 5) Evaluasi. Adapun hambatan yang terjadi saat proses implementasi yakni 1) Kurangnya antusias warga belajar mengikuti proses pembelajaran, 2) Keterbatasan sarana penunjang pembelajaran, 3) Penguasaan teknologi informasi yang masih kurang, dan 4) Kurang pedulinya beberapa stakeholder atas pentingnya pendidikan kesetaraan. Selain itu, terdapat beberapa faktor yang menjadi pendukung implementasi kebijakan yakni 1) Pendidik, 2) Sarana dan Prasarana, 3) Pembiayaan, 4) Dukungan Pemerintah Kabupaten Banyuwangi, dan 5) Inovasi Program Pendidikan Kesetaraan. Upaya-upaya yang dilakukan Pemerintah Daerah guna mengatasi hambatan implementasi kebijakan yakni 1) Koordinasi, 2) Komunikasi, 3) Kerjasama.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JLC

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

The journal accepts article submissions from worldwide scholars, authors, and novice researchers in (but not limited to) the following area of studies: 1. Adult and Continuing Education 2.Training dan Human Resource Development 3. Community Empowerment 4. Parenting Education 5. Innovation in ...