Journal Global Technology Computer
Vol 1 No 1 (2021): Desember 2021

Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Pelatih Sepak Bola Menerapkan Metode Profile Matching Studi Kasus: PSDS Deli Serdang

Diwa Abthal Dalimunthe (Universitas Budi Darma, Medan)



Article Info

Publish Date
14 Dec 2021

Abstract

Pelatih sepak bola adalah orang yang berada penuh melatih, membimbing dan memberikan dukungan moral kepada pemain dalam melakukan latihan maupun pertandingan. Karena itu, dalam menentukan kelayakan seorang pelatih sangatlah penting. Adapun kendala yang dihadapi pada saat penerimaan pelatih sepak bola adalah proses perekrutan masih dilakukan dengan cara manual. Kendala lain adanya pelatih yang direkrut tidak memiliki kualitas kemampuan yang diinginkan oleh PSDS Deli Serdang. Untuk mengatasi proses pemilihan pelatih yng mengalami kendala tersebut dengan menggunakan aplikasi yang disebut Sistem Pendukung Keputusan. Sistem penduung keputusan dalam menentukan penerimaan pelatih sepak bola dapat dihasilkan berdasarkan beberapa kriteria dalam penentuan suatu kriteria yang dibuat untuk mencegah kesalahan yang dilakukan oleh pihak – pihak tertentu. Dalam sistem pendukung keputusan diperlukan sebuah metode yaitu Profile Matching yang digunakan untuk menentukan prioritas dengan rangking tertinggi, dimana sebagai saran dari sistem yang tepat dalam menentukan seorang pelatih sepak bola. Dalam perhitungn menggunakan metode Profile Matching berdasarkan standard pada PSDS Deli Serdang, merupakan parameter dalam menentukan penerimaan seorang pelatih sepak bola.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jogtc

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Engineering

Description

Journal Global Technology Computer, ini memiliki bidang kajian: 1. Manajemen Informatika, 2. Sistem Informasi, 3. Game Design, 4. Multimedia System, 5. Sistem Pembelajaran Berbasis Multimedia, 6. GIS, 7. Mobile Programming, 8. Database Design, 9. Network Programming, 10. Distributed System, 11. Data ...