JEBD
Vol. 1 No. 2 (2023): Oktober - Desember

Pengaruh Lingkungan Kerja dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT BES Superkue Dramaga

Rusfa Noviyanti (Ibn Khaldun University of Bogor)
Muhamad Aziz Firdaus (Ibn Khaldun University of Bogor)
Dewi Megawati (Ibn Khaldun University of Bogor)



Article Info

Publish Date
14 Nov 2023

Abstract

Hasil penelitian ini pengaruh Lingkungan kerja dan motivasi kerja terhadap Kinerja karyawan. Dengan jumlah karyawan pada penelitian ini adalah 40 orang Responden karyawan pada PT.BES Superkue. Metode yang dilaksanakan Dengan intrumen penelitian kuesioner yang di sebar kepada karyawan PT.BES Superkue yang diolah dengan menggunakan aplikasi komputer. Penelitian ini Dilakukan. Variabel Lingkungan Kerja dan motivasi terhadap Kinerja diperoleh Dengan hasil uji T dan F. Hasil dengan nilai sebesar = 5,969 > ftabel sebesar 3,25 Maka Ho3 ditolak (Ha3 diterima) dan Lingkungan Kerja.valiarabel lingkungan Kerja nilai skor Ttabel 2,722 > dari Ttabel 2,026 Ho1 ditolak (Ha1 diterima) Didapatakan sebuah hasil bahwasanya Lingkungan kerja berpengaruh terhadap Kinerjaa karyawan, dengan nilai skor motivasi kerja Thitung 5,124 > dari Ttabel 2,026 maka Ho2 ditolak (Ha2 diterima) dan didapatkan sebuah hasil bahwa Variabel motivasi berpengaruh terhadap kinerja karaywan. Dapat disimpullkan Bahwa dalam uji T jika Lingkungan kerja dan motivasi adanya dampak positif Terhadap kinerja dan selaras dengan motivasi memliki dampak positif akan Tetapi tidak signifikan terhadap Kinerja. Dari penelitian ini sebesar R hitung Lingkungan kerja = 0,163 dengan presentase sebesar 16,3% dan R hitung dari Motivasi = 0,198 dengan presentase 19,8%, adanya hubungan yang kuat antara Variabel Lingkunan Kerja (X1) dan Motivasi (X2) terhadap Kinerja (Y) Dibuktikan, berarti bahwa adanya pengaruh Lingkungan Kerja (X1)dan Motivasi (X2) terhadap Kinerja (Y). Adanya variabel sisanya sebesar 73,9% Oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jebd

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Engineering

Description

Jurnal Ekonomi dan Bisnis Digital (JEBD) E-ISSN : 3025-6429 is a peer-reviewed journal providing a space for both practitioners and academics for disseminating research results that work in Economic, finance, management, information technology and related fields. JEBD provides an outlet for the ...