Al-Zayn: Jurnal Ilmu Sosial & Hukum
Vol 1 No 2 (2023): 2023

Digitalisasi Lembaga Pendidikan dalam Menghadapi Perkembangan dan Kemajuan Teknologi Informasi Dunia Pendidikan

Indra Wahyuni Firli Fangestu (Universitas Islam Negeri Jakarta)
Hasan Syahrizal (Universitas Islam Indragiri, Riau)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2023

Abstract

Dunia pendidikan saat ini telah diwarnai dengan kecanggihan teknologi yang memungkinkan proses pembelajaran menjadi lebih mudah. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menganalisis digitalisasi lembaga pendidikan dalam menghadapi perkembangan dan kemajuan teknologi informasi dunia pendidikan. Metode dalam penelitian ini menggunakan pendekatan studi kepustakaan. Pada penelitian ini tidak terdapat lokasi penelitian, karena seluruh data diambil dari jurnal, dan buku. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan dokumentasi, dengan teknik analisis data yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini dapat peneliti unkapkan bahwa belajar tidak hanya bisa terjadi di dalam kelas, inilah keunikan pembelajaran di abad 21 yang perkembangannya harus diantisipasi sejak awal. Selain itu management information system adalah bagian dari pengelolaan sebuah teknologi yang diatur dengan berbagai kebutuhan manusia terutama dalam dunia pendidikan. Konsep kurikulum serta cara pendidikan juga wajib bisa membiasakan dengan hawa bidang usaha yang lalu bertumbuh serta terus menjadi bersaing yang wajib menjajaki kemajuan teknologi serta data. Pembelajaran berbasis digital atau sering dikenal dengan istilah e-learning merupakan model pembelajaran yang menerapkan teknologi digital didalam proses belajar mengajar, teknologi digital yang digunakan seringkali berupa media sosial dan aplikasi-aplikasi yang terkoneksi dengan jaringan internet.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

AlZayn

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Al-Zayn: Jurnal Ilmu Sosial & Hukum dengan e-ISSN 3026-2917 p-ISSN 3026-2925 Prefix DOI 10.61104. adalah jurnal akses terbuka peer-reviewed dan mengikuti kebijakan single-blind review. Artikel ilmiah pada Al-Zayn: Jurnal Ilmu Sosial & Hukum merupakan hasil penelitian orisinal, ide konseptual, dan ...