Jurnal Audiens
Vol. 3 No. 2 (2022): June

Stereotype Kulit Hitam dalam Iklan Deterjen Qiaobi 2016

Rezki Yoga Pamungkas (Program Studi Ilmu Komunikasi, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta)
Nashiruddin Akmal (Program Studi Ilmu Komunikasi, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta)
Suriya Alqadri (Program Studi Ilmu Komunikasi, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
19 Sep 2023

Abstract

Produk deterjen cuci Qiaobi merupakan merek deterjen pakaian yang mempromosikan produknya melalui beragam macam media, salah satunya media televisi. Tetapi, setelah beberapa bulan dipromosikan melalui media televisi, iklan ini dihapus oleh pemerintah Cina karena mengandung unsur rasis yang melibatkan ras kulit hitam. Artikel ini menggunakan teori semiotika dari Roland Barthes karena teorinya dapat mengungkap sistem dan aturan yang memungkinkan tanda memiliki makna. Selain itu juga dapat membagiisi makna teks dan menjangkau dengan waana yang lebih luas. Ras kulit hitam mendapatkan perlakuan berbeda dari masyarakat karena dipengaruhi oleh ideologi white supremacy, di mana kulit putih dipandang lebih superior dan unggul, dibandingkan kulit hitam yang dianggap inferior dan tidak unggul. Hal ini membuat sebuah kesimpulan kalau masyarakat lebih menyukai dan mengidolakan kulit putih dibandingkan kulit hitam, hal ini dipengaruhi oleh ideologi white supremacy, di mana kulit putih dipandang lebih superior dan unggul, dibandingkan kulit hitam yang dianggap inferior dan tidak unggul.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ja

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Audiens focuses on issues of media review, whether print, electronic, film, social media and new media and various on communication including: 1. Advertising, Public Relations, and Broadcasting 2. Social Media, New Media, Information Communication and Technology 3. Health Communications, ...