Buletin Utama Teknik
Vol 17, No 3 (2022): Edisi Mei

SISTEM KENDALI PEMBERIAN PAKAN IKAN LELE MENGGUNAKAN APLIKASI TELEGRAM BERBASIS ARDUINO UNO PADA UD. LELE BERKAH

Muhammad Mahbub (Program Studi Manajemen Informatika, Fakultas Teknik dan Komputer, Universitas Harapan Medan)
Liza Fitriana (Program Studi Manajemen Informatika, Fakultas Teknik dan Komputer, Universitas Harapan Medan)



Article Info

Publish Date
12 May 2022

Abstract

Kemajuan teknologi di bidang elektronikadalam kurun waktu beberapa waktu terakhir ini sangat berkembang sangat pesat sehingga dapat membantu pekerjaan yang dilakukan manusia menjadi lebih efisien. Berkaitan dengan penggunaan teknologi di atas, dibuat suatu sistem kendali untuk pemberian pakan ikan lele di UD. Lele Berkah dengan tujuan agar pemberian pakan dapat dilakukan dengan cepat dan dapat dikendalikan dari jarak jauh.Sistem ini menggunakan aplikasi Telegram yang ditanamkan pada gawai Android dan disambungkan pada perangkat yang berbasis Arduino Uno. Aplikasi Telegram ini memberi perintah kepada mikrokontroler Arduino Uno, lalu mikrokontroller tersebut akan menjalankan perintah tersebut.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

but

Publisher

Subject

Automotive Engineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Jurnal Buletin Utama Teknik memuat tentang artikel hasil penelitian dan kajian konseptual rumpun ilmu bidang teknik. Secara garis besar topik utama yang diterbitkan adalah: Teknik Sipil Teknik Mesin Teknik Elektro Teknik Informatika Teknik Arsitektur Teknik ...