JAPMAS : Jurnal Politik dan Demokrasi
Vol. 1 No. 2 (2023): Edisi Oktober

PERILAKU PEMILIH ORANG BAJO DALAM PENYELENGGARAAN PILKDA (STUDI KASU DESA BONTU-BONTU KECAMATAN TOWEA KABUPATEN MUNA2020) SULAWESI TENGGARA TAHUN 2020

Hendri (Unknown)
Muh. Nasir (Unknown)
Muh.Yusuf (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Sep 2023

Abstract

Tujuan yang ingin di capai dalam penelitian ini adalah Untuk mengetahui prilaku Masyarakat orang Bajo dalam penyelenggaraan pilkada. Pada desa Bontu-Bontu Kecamatan Towea Kabupaten Muna 2020 serta mengetahui ttingkat pemilih masyarakat orang Bajo dalam penyelenggaraan pilkada Metode penelitian yang di gunakan adalah jenis penelitian kualitatuif pendekatan Deskriptif. adapun informan yang ada dalam penelitian merupakan orang yang benar-benar paham menegani perilaku masyarakat orang bajo .Teknik analisis data yang digunakan di dalam penelitian ini terdiri dari: Reduksi data,Penyajian data, dan Menaik kesimpulan. Berdasarkan hasil yang telah di peroleh dalam perilaku masyarakat orang bajo dalam penyelenggaraan pilkada Dimana pilkada ini dijadikan sebagai wadah masyarakat untuk belajar bagaimana demokrasi sesungguhnya dan bagaimana mewujudkan pilkada yang baik bagi semua belah pihak, baik menang maupun yang kalah.Pilkada juga hanya melibatkan para pemilih yang akan memilih pilihannya dan melaksanakan hak pilihnya tersebut, tapi sangat perlunya masyarakat dalam pilkada ini, melihat berbagai factor dan pendekatan, yakni: Sosiologis, Psikologis, dan Rasional. Sebelum itu, penulis akan jabarkan latar belakang social baik pemilih Masyarakat Bajo.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

journal

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

JAPMAS : Jurnal Politik dan Demokrasi is a peer-reviewed journal published by the Department of Political Science, Faculty of Social and Political Science, Universitas Halu Oleo. Published 2 (two) issues in a year (April and October). JAPMAS: Jurnal Politik dan Demokrasi publishes various concepts ...