Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 6 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

Cara Meningkatkan Penghasilan Berdasarkan Isyarat Ayat Al-Qur’an

Apipudin Apipudin (Universitas Gunadarma)
Topan Sukma Saputra (Universitas Gunadarma)
Mulyadi Mulyadi (Universitas Gunadarma)



Article Info

Publish Date
27 Nov 2023

Abstract

Makna al-Qur’an tidak hanya terbatas pada makna teks (lafadz), tetapi sangatlah berlapis. Dari mulai makna lafadz (teks), makna isyarat, makna ibrah, makna lathaif dan makna haqaiq. Makna isyarat, makna ibrah, makna lathaif, dan makna haqaiq tidak Nampak pada teks, tetapi tersembunyi dibalik teks tersebut. Penelitian ini bertujuan mengungkap secara analisis makna isyarat dalam al-Qur’an khususnya dalam menambah penghasilan. Kajian ini menggunakan metode deskriptif analisis terhadap teks-teks al-Qur’an khususnya yang mengisyaratkan penambahan pengahasilan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu mengumpulkan ayat-ayat yang mengisyaratkan penambahan penghasilan. Kajian ini termasuk kajian pustaka yang terdiri dari sumber primer dan skunder. Sumber primer dalam kajian ini ayat-ayat al-Qur’an. Sementara sumber skunder dalam kajian ini berupa hadis, jurnal, internet dan kajian terdahulu yang ada hubungannya baik langsung maupun tidak langsung. Dalam penelitian ini ayat-ayat yang menunjukan cara meningkatkan penghasilan, baik secara isyarat, maupun berupa ayat langsung

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...