ECONEUR (Journal of Economics and Entrepreneurship)
Vol 6, No 1 (2021): Volume 6 Nomor 1, Juni 2021

Analisa Prosedur Pelaksanaan Wedding Organizer Pada Algo Organizer Kota Sukabumi

Herny Nurhayati (Department of Bussines Administration, Politeknik Sukabumi)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2021

Abstract

Wedding organizer merupakan salah satu kegiatan MICE yaitu exhibition. Dalam setiap kegiatan MICE ada prosedur yang merupakan urutan kegiatan dimana pada setiap urutan kegiatan memiliki hambatan dalam pelaksanaannya. Penelitian ini bertujuan untuk memahami prosedur pelaksanaan wedding organizer pada Algo Organizer Kota Sukabumi, mengetahui faktor-faktor yang menjadi penghambat dalam pelaksanaan wedding organizer pada Algo Organizer  Kota Sukabumi dan mengetahui solusi untuk mengatasi hambatan yang terjadi selama pelaksanaan wedding organizer pada Algo Organizer Kota Sukabumi. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan studi pustaka. Penulis menganalisa data secara deskriptif yaitu memaparkan tentang prosedur penyelenggaraan wedding organizer. Hasil penelitian yang dilakukan yaitu prosedur pelaksanaan wedding organizer pada Algo Organizer Kota Sukabumi terdapat beberapa prosedur yang belum sesuai yaitu pada tahap jobdesk team, persiapan acara dan pelaksanaan acara.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

econeur

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences

Description

Peer-review journal providing original research papers, case studies, and articles review in economy and bussines fields. The journal can be used as an authoritative source of scientific information for researchers, researcher academia or institution, industrial engineer, and government agencies. ...