Analysis : Journal of Education
Vol 1 No 2 (2023)

PENERAPAN STRATEGI EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SKI

Upoyo, Gampang (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jul 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan Penerapan strategi Everyone Is A Teacher Here untuk meningkatkan hasil belajar SKI pada siswa kelas VII MTs. Penelitian ini menggunakan jenis Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research). Penelitian Tindakan Kelas (PTK) merupakan sebuah kegiatan penelitian yang bertujuan untuk memperbaiki kekuragan-kekurangan yang terdapat dalam pembelajaran di kelas.Hasil penelitian melalui hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan every one is teacher here dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran belajar SKI. Hal ini dapat dilihat dari semaakin meningkatnya pemahaman sama terhadap matei yang dipelajari siswa dan disampaikan oleh guru yang dibuktikan dengan meningkatnya ketuntasan hasil belajar siswa pada pra siklus 76 % menjadi 86%. Pada siklus II ini ketuntasan hasil belajar siswa secara klasikal telah tercapai.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

analysis

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Analysis is Published by CV. Edu Tech Jaya. This journal aims to publish and disseminate original works and current issues on the subject of research and studies in the field of education. Articles published in journals are the result of research or ideas in the field of education including ...