Jurnal Multidisiplin Indonesia
Vol. 2 No. 5 (2023): Jurnal Multidisiplin Indonesia

Pengaruh Brand Experiences dan Relational Benefits terhadap Loyalty pada Industri Fast Food di Indonesia

Winata, Edward (Unknown)
Vandayuli Riorini, Sri (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 May 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh confidence benefits, social benefits, dan special treatment benefits terhadap repurchase intentions. Untuk mengetahui pengaruh confidence benefits, social benefits, dan special treatment benefits terhadap willingness to pay more. Untuk mengetahui pengaruh confidence benefits, social benefits, dan special treatment benefits terhadap word of mouth. Untuk mengetahui pengaruh sensory, affective, intellectual dan behavioural experiences terhadap repurchase intentions. Untuk mengetahui pengaruh sensory, affective, intellectual dan behavioural experiences terhadap willingness to pay more. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dimana merupakan cara yang digunakan untuk menjawab masalah penelitian yang berkaitan dengan data berupa angka atau numerik. Jumlah responden yang telah mengisi kuesioner mayoritas Wanita dengan persentasi 56.4% sedangkan responden Pria sebesar 43.6%. Berdasarkan hasil uji validitas menggunakan metode Correlations dapat dijelaskan bahwa variabel Confidence Benefits dinyatakan valid karena memiliki nilai keseluruhan pada Pearson Correlation lebih dari 0,6 dan memiliki nilai sig secara keseluruhan sebesar 0,000 lebih kecil dari 0,005. Mengenai manfaat relasional, hasil penelitian ini mengidentifikasi dampak signifikan bahwa “manfaat kepercayaan, manfaat sosial, manfaat perlakuan khusus terhadap WPM, WOM dan RI.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

rp

Publisher

Subject

Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences Veterinary

Description

Journal Multidisiplin Indonesia is an national /scientific journal, double-blind peer-reviewed, open acces journal published monthly by CV Riviera Publishing. Journal Multidisiplin Indonesia provides a means for ongoing discussion of relevant issues that fall within the focus and scope of the ...