Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan bertujuan untuk memberikan pelatihan dan sosialisasi sebagai salah satu upaya meningkatkan kemampuan dalam mengomunikasikan kesehatan. Objek pengabdian masyarakat ini adalah seluruh massyarakat dimedan. Masalah yang dihadapi belum ada pemahaman yang baik tentang kesehatan Hal ini disebabkan karena minimnya pengetahuan mengenai kesehatan dan kesadaran masyarakat. Hasil dari kegiatan ini yaitu (1) Secara umum, peserta mampu memahami materi komunikasi kesehatan yang diberikan dengan baik, (2) Pelatihan yang dilakukan dengan cara sosialisasi.
Copyrights © 2020