RESPON Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ilmu Komunikasi
Vol. 4 No. 1 (2023)

Pengaruh Opini Publik Terhadap Pengambilan Keputusan Vaksinasi Covid-19 Di Kelurahan Bakung Kecamatan Biringkanaya Kota Makassar

Clara Sari , Astari (Unknown)
Hadawiah, Hadawiah (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Apr 2023

Abstract

pengambilan keputusan vaksin Covid-19 di Kelurahan Bakung Kecamatan Biringkanaya Kota Makassar. Penelitian ini merupakan survei terhadap warga Kelurahan Bakung Kecamatan Biringkanaya Kota Makassar. Unit analisis dalam penelitian ini adalah individual dengan sampel sebanyak 100 responden dan data di analisis dengan program SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengujian hipotesis (Uji t) opini publik berpengaruh terhadap pengambilan keputusan vaksinasi Covid-19 di Kelurahan Bakung Kecamatan Biringkanaya Kota Makassar.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

respon

Publisher

Subject

Arts Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

RESPON Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ilmu Komunikasi adalah untuk publikasi Mahasiswa yang terbit empat kali dalam setahun, yang diterbitkan pada bulan Januari, April, Juli dan Oktober. Jurnal ini dikelola sejak Januari 2020, dalam hal ini Volume 1 yang terdiri dari artikel berbasis penelitian dan / atau ...