Sociality: Journal of Public Health Service
Volume 2, Issue 1, September-February 2023

Pembuatan Produk Minuman Jahe untuk Pencegahan Penyakit Diare

Arranury, Zilfadhilah (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Jan 2023

Abstract

Jahe adalah tumbuhan yang rimpangnya sering digunakan sebagai rempah-rempah dan bahan baku pengobatan tradisional. Zat anti diare dari jahe berasal dari zat fitokimia yang ada dalam jahe. Jahe bekerja dengan cara memblokir zat beracun bakteri yang menyebabkan diare dan mencegah cairan menumpuk di dalam usus. Jahe juga bisa mencegah rasa mual,muntah,dan kejang perut. Adapun tujuan kegiatan ini adalah melaksanakan praktek pembuatan minuman jahe untuk mencegah diare. Kegiatan penyuluhan kesehatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu-Minggu,13-14 Maret 2022 di desa Laiya Kec. Cenrana Kab. Maros. Metode kegiatan dilakukan dengan praktik langsung pembuatan minuman jahe. Hasil kegiatan yang dilaksanakan berjalan lancar dan para peserta berperan aktif dalam proses praktik pembuatan minuman jahe. diharapkan dengan kegiatan ini terjadi peningkatan pengetahuan ibu lansia serta dapat memahami pencegahan dan pengobatan hipertensi yang dialaminya melalui pola hidup yang sehat

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sjphs

Publisher

Subject

Health Professions Public Health Social Sciences

Description

Sociality: Journal of Public Health Service, with e-ISSN: 2962-181X and p-ISSN 2962-3472, is a journal published by the Department of Public Health, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Indonesia since 2022. This scientific journal is issued twice a year in August and February. The focus of ...