Scientica: Jurnal Ilmiah Sains dan Teknologi
Vol. 2 No. 2 (2024): Scientica: Jurnal Ilmiah Sains dan Teknologi

TEKSTUR POHON PINUS SEBAGAI IDE PENCIPTAAN SENI LUKIS KALIGRAFI KONTEMPORER

AALIYA LUTHFIAH RAUTER (UNIVERSITAS NEGERI MEDAN)
Agus Priyatno (UNIVERSITAS NEGERI MEDAN)



Article Info

Publish Date
15 Jan 2024

Abstract

Seni kaligrafi Islam dapat menjadi sarana ekspresi bagi seseorang karena dapat mengungkapkan emosi melalui bentuk-bentuk artistik, penciptaan ini mengambil bentuk visual tekstur pohon pinus sebagai ide penciptaan . Huruf-huruf pada kaligrafi dibentuk menyerupai tekstur pohon pinus dengan tema Asmaul Husna dan menghasilkan 12 karya. Metode penciptaan yang digunakan adalah model I Made Bandem yang terdiri dari 5 tahap yaitu, persiapan, elaborasi, sintesis, realisasi, dan penyelesaian. Dengan menggambarkan visual teksttur pohon pinus pada huruf kaligrafi menghasilkan karya yang unik dan berbeda dari kebiasaan kesenirupaan dimana keindahan portrait manusia, pemandangan dan lainnya menjadi objek seni lukis.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

scientica

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Scientica: Jurnal Ilmiah Sains dan Teknologi adalah jurnal online, akses terbuka, dan peer-review. Scientica menerbitkan terbitannyaempat kali dalam setahun (Januari, April, Juli dan Oktober). Jurnal ini adalah untuk menyediakan forum untuk berbagi, diseminasi, dan diskusi penelitian asli, studi ...