Nerspedia
Vol. 1 No. 2 (2019): Nerspedia

HUBUNGAN MOTIVASI KERJA PERAWAT PELAKSANA DENGAN PENERAPAN STANDAR ASUHAN KEPERAWATAN (SAK) (Di IRNA Kelas III RSUD Ulin Banjarmasin)

Muhammad Lutfy Abdy Rahman (Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Kedokteran, Universitas Lambung Mangkurat)
Endang Pertiwiwati (Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Kedokteran, Universitas Lambung Mangkurat)
Yeni Mulyani (Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Kedokteran, Universitas Lambung Mangkurat)



Article Info

Publish Date
04 May 2021

Abstract

Standar asuhan keperawatan merupakan pernyataan kinerja yang telah dilakukan perawat dalam pendokumentasian asuhan keperawatan yang telah diberikan dan hasilnya dapat dinilai. Tujuan penelitian menganalisis hubungan motivasi kerja perawat pelaksana dengan penerapan standar asuhan keperawatan (SAK) perawat di IRNA kelas III RSUD Ulin Banjarmasin. Penelitian menggunakan metode cross sectional pada perawat pelaksana di RSUD Ulin Banjarmasin dengan menggunakan teknik simple random sampling Total responden sebanyak 121 orang, motivasi kerja perawat masuk dalam kategori tinggi 92 responden (76%), ketegori rendah 29 (24%). Berdasarkan studi dokumentasi asuhan keperawatan perawat yang dikategorikan baik 71 responden (58,7%), dan kategori kurang baik 50 (41,3%). Semakin tinggi motivasi kerja maka akan meningkatkan hasil pengerjaan dokumentasi asuhan keperawatan.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

nerspedia

Publisher

Subject

Medicine & Pharmacology Neuroscience Nursing Physics Public Health

Description

The scope of Nerspedia encompasses various nursing fields, such as basic research in nursing, management nursing, emergency, and critical nursing, medical-surgical nursing, mental health nursing, maternity nursing, pediatric nursing, gerontological nursing, community nursing, family nursing ...