Jurnal Economic Edu
Vol. 4 No. 2 (2024): Januari

TIPE-TIPE KEPEMIMPINAN DAN TEORI KEPEMIMPINAN DALAM SUATU ORGANISASI

Addurorul Muntatsiroh (SMK Negeri 4 Sijunjung)
Suswati Hendriani (UIN Mahmud Yunus Batusangkar)



Article Info

Publish Date
02 Feb 2024

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui tipe-tipe kepemimpinan dalam suatu organisasi untuk memberikan bekal informasi kepada calon pemimpin atau pemimpin baru agar dapat menjalankan organisasi dengan efektif. Waluyo (2007:3), mengatakan bahwa pemimpin merupakan unsur yang paling utama dalam organisasi, karena baik buruknya perilaku pemimpin dalam membina bawahannya. Setiap pemimpin memiliki gaya kepemimpinan yang berbeda, dengan adanya teroi tentang gaya kepemimpinan diharapkan dapat memberikan informasi gayake pemimpinan mana yang paling tepat diterapkan di suatu organisasi yang dipimpinnya. Kata Kunci : Tipe-tipe kepemimpinan, teori kepemimpinan

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ecoedu

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences Other

Description

Focus and Scope The Edu Economic Education Journal offers original articles on economic education. This journal aims to publish and disseminate the results of economic education research and studies conducted by researchers, teachers and practitioners of economic education. Edu Economics Journal ...