Jurnal Economic Edu
Vol. 4 No. 2 (2024): Januari

PENGARUH KREATIVITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMISISWAKELAS XSMK 02 URAM JAYAKABUPATENLEBONG

Suharmi (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)
Ferdiawan Susanto (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)
Sazili (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)



Article Info

Publish Date
02 Feb 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kreativitas belajar mata pelajaran ekonomi siswa kelas X di SMK 02 Uram Jaya Kabupaten Lebong. Hasil belajar dalam mengikuti mata pelajran ekonomi siswa kelas X di SMK 02 Uram Jaya Kabupaten Lebong. Ada pengaruh kreativitas belajar terhadap hasil belajar ekonomi siswa kelas X SMK 02 Uram Jaya Kabupaten Lebong. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian Kuantitatif.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMK 02 Uram Jaya Kabupaten Lebongyang berjumlah 149 siswa. Sampel yang digunakan berjumlah 38 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknikobservasi, angket dan dokumentasi. Teknik analisa data yang digunakan dalam penelitian ini adalahregresi linear sederhana,pengujian regresi dan pengujian koefisiensi determinan. Berdasarkanhasil penelitian ini, nilai rata-rata kreativitas belajar 88 dan nilai rata-rata hasil belajar sebesar 85. Halini terbukti bahwa Fhitung(72,34) lebih besar dari pada Ftabel dengan tarif signifikan 5% yaitu (4,10) atau(72,34 > 4,10). Berarti kreativitas mengajar guru memiliki pengaruh terhadap hasil belajar siswa kelasXI sebesar65,55%. Katakunci: Kreativitas Belajar,Hasil Belajar

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ecoedu

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences Other

Description

Focus and Scope The Edu Economic Education Journal offers original articles on economic education. This journal aims to publish and disseminate the results of economic education research and studies conducted by researchers, teachers and practitioners of economic education. Edu Economics Journal ...