Metode pencarian yang banyak diterapkan dan digunakan pada sistem dengan kecerdasan buatan adalah Depth-First Search, Breadht-First Search dan Best-First Search. Dalam tulisan ini akan membandingkan penerapan ke-tiga metode pencarian tersebut diatas pada permainan 8-puzzle. Untuk melakukan perbandingan, dibuat program 8-puzzle menggunakan bahasa pemrograman Basic yang diterapkan pada Microsoft Visual Basic Kata kunci: Depth-First Search, Breadht-First Search dan Best-First Search, 8-puzzle
Copyrights © 2014