Qurthuba: The Journal of History and Islamic Civilization
Vol. 1 No. 1 (2017): September

Studi tentang Ruqyah (Tinjauan al-Quran, al-Hadith dan Sejarah)

Achmad Zuhdi Dh (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya)



Article Info

Publish Date
04 Sep 2017

Abstract

Kata ruqyah dalam bahasa Arab diartikan sebagai perlindungan ( 112 (الرقية العُوذة . Ibn al-Athīr berkata: “Ruqyah adalah permohonan perlindungan (jampi-jampi) yang dibacakan kepada orang yang terkena penyakit seperti demam, ketakutan dan penyakit-penyakit yang lain.113 Sedangkan Abd al-Razzq mengatakan bahwa ruqyah adalah permohonan perlindungan (jampi-jampi) yang dibacakan pada orang yang terkena penyakit seperti demam, ketakutan (sawan), dan kedengkiandengan maksud untuk mendapatkan kesembuhan

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

qurthuba

Publisher

Subject

Religion Humanities Other

Description

Social Humaniora Qurthuba: The Journal of History and Islamic Civilization adalah jurnal yang memuat tema-tema Sejarah Islam dan peradaban Islam, diterbitkan oleh Program Studi Sejarah Peradaban Islam (SPI), Fakultas Adab dan Humaniora UIN Sunan Ampel Surabaya. Terbit secara berkala dua kali dalam ...