MERDEKA: Jurnal Ilmiah Multidisiplin
Vol. 1 No. 3 (2024): Februari

ANALISIS STRUKTUR KEPRIBADIAN CARL ROGERS PADA TOKOH UTAMA NOVEL CARI CINTA KARYA MARTHINO ANDRIES

Feby Indranu Meylanda Kesuma (Unknown)
Putri Nurhayati (Unknown)
Eva Dwi Kurniawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Jan 2024

Abstract

tujuan penelitian ini adalah  untuk melihat kepri badian tokoh utama dalam novel cari cinta dengan menggunakan teori kepribadian carl rogers dengan tiga struktuk kepribadiannya yaitu organisme,medan fenomenal dan juga self. Masalah pada penelitian ini adalah bagaimana struktur kepribadian di dalam novel tersebut. Metode yang digunakan menggunakan pendekatan psikologi sastra  dengan aliran teori humanistik carl rogers. Penelitian ini memperoleh hasil berupa gambaran tekait self, medan fenomenal, organisme yang dimiliki atau dialami tokoh utama. sehingga diketahui jika dinda memiliki struktur kepribadian yang positif, realistis, luas, kaya, fleksibel, dinamis, kuat dan poitif.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

merdeka

Publisher

Subject

Other

Description

MERDEKA: Jurnal Ilmiah Multidisiplin Jurnal ini merupakan jurnal ilmiah multidisiplin yang bersifat peer-review dan terbuka. Jurnal ini terbit 6 kali dalam setahun yaitu pada bulan Februari, April, Juni, Agustus, Oktober dan Desember. Fokus dan ruang lingkupnya meliputi: Ilmu Sosial, Humaniora, ...